Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 6, 2025

Kodim 0808/Blitar, Gelar Pemeriksaan Kendaraan Dinas dan Pribadi

Gambar
( prolinknews1996.blogspot.com )  Kodim 0808/Blitar, Gelar Pemeriksaan Kendaraan Dinas dan Pribadi BLITAR | Usai pelaksanaan upacara Bendera Merah Putih Kodim 0808/Blitar melaksanakan kegiatan pengecekan dan pemeriksaan kendaraan dinas maupun pribadi yang dilakukan Staf Intel Kodim 0808 pada seluruh personel Makodim maupun seluruh Koramil jajaran, bertempat di lapangan Upacara Makodim Jl. A. Yani 56 Kota Blitar, Senin (6/1/2025). Kegiatan ini untuk menekan terjadinya angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas serta menjamin kesiapan kendaraan dinas maupun pribadi seluruh personel jajaran Kodim 0808 Blitar. Dandim 0808/Blitar melalui Kasdim Mayor Inf Jhony Murwantoko menegaskan, pemeriksaan kendaraan dilakukan mulai dari kelengkapan surat-surat kendaraan roda empat maupun dua. Antara lain kelengkapan SIM, STNK dan KTA, juga kelengkapan kendaraan seperti helm, lampu, rem, ban dan kondisi mesin. “Pengecekan seperti ini harus selalu dilakukan dengan tujuan memantau, mencegah dan sege...

Koramil 0820/01 Kanigaran Lakukan Pendampingan untuk Sukseskan Gerakan Antisipasi Darurat Pangan

Gambar
( prolinknews1996.blogspot.com )  Koramil 0820/01 Kanigaran Lakukan Pendampingan untuk Sukseskan Gerakan Antisipasi Darurat Pangan PROBOLINGGO | Dalam upaya mendukung gerakan antisipasi darurat pangan nasional, Koramil 0820/01 Kanigaran, yang tergabung dalam Kodim 0820/Probolinggo, melaksanakan kegiatan patroli dan komunikasi sosial di wilayah binaan, serta memberikan pendampingan langsung kepada petani. Kegiatan tersebut berlangsung di lahan pertanian yang terletak di Kelurahan Pilang, Kecamatan Kademangan, Kota Probolinggo, di mana anggota Koramil 0820/01 Kanigaran membantu proses penanaman padi milik seorang petani lokal. Sertu Nujulan, salah satu anggota Koramil 0820/01 Kanigaran, menyatakan bahwa tugas mereka tidak hanya menjaga keamanan wilayah, tetapi juga turut aktif mendampingi masyarakat, terutama para petani dalam proses bercocok tanam. “Kami terlibat dalam setiap tahap, mulai dari pengolahan lahan, penanaman, pemeliharaan tanaman, hingga masa panen. Kami memberikan pend...