Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 5, 2025

Polres Probolinggo Kota Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Personel dan PNS Polri Periode 1 Januari 2025

Gambar
( prolinknews1996.blogspot.com )  Polres Probolinggo Kota Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Personel dan PNS Polri Periode 1 Januari 2025 PROBOLINGGO | Pada hari Kamis, 2 Januari 2025, Polres Probolinggo Kota menggelar upacara laporan kenaikan pangkat bagi personel Polri dan PNS Polri di lapangan apel Mapolres Probolinggo Kota. Upacara ini dipimpin oleh Kapolres Probolinggo Kota AKBP Oki Ahadian P. S.I.K., M.H., dihadiri oleh Wakapolres, Ketua Bhayangkari Cabang Probolinggo Kota, pejabat utama Polres, serta anggota Polres dan Bhayangkari. Sebanyak 38 personel Polri dan PNS Polri menerima kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi, dengan rincian satu perwira naik pangkat dari IPTU menjadi AKP, dan tiga perwira lainnya naik dari IPDA menjadi IPTU sesuai dengan Keputusan Kapolri. Selain itu, 33 anggota golongan Bintara juga mendapat kenaikan pangkat berdasarkan Keputusan Kapolda Jawa Timur, serta satu anggota PNS Polri yang naik pangkat. Kapolres Oki Ahadian turut mengucapkan selamat kepad...

Pentolan Media Sambar.id Resmi Jabat Dirprog Sarjana TIK Lemdiklat Polri

Gambar
prolinknews1996.blogspot.com  Pentolan Media Sambar.id Resmi Jabat Dirprog Sarjana TIK Lemdiklat Polri BANDUNG | Gerbong mutasi kembali bergulir di tubuh Polri disejumlah pejabat utama di Mabes Polri hingga Kapolres bergeser yang ada di Indonesia termasuk pentolan Media Sambar.id. Mutasi di tubuh Polri melalui telegram nomor: ST/2775/XII/KEP/2024, di tanda tangani Irwasum Polri Komjen Pol Prof Dr Edi Prasetyo SH, M.Hum, MSI, MM pada tanggal 29 Desember 2024 atas nama Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si. Dalam telegram tersebut sejumlah pejabat utama di Mabes Polri hingga Kapolres akan bergeser yang ada di Indonesia termasuk Dewan Penasehat Sambar.id Brigjen Pol. Dr. Endra Zulpan, S.I.K., M.Si saat ini menjabat sebagai Dosen Kepolisian Utama tingkat II STIK lemdiklat Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Dirprog Sarjana TIK Lemdiklat Polri. Hal itu Pembina sambar.id, Kahar Mannangkasi berharap, kehadiran Brigjen Endra Zulfan di Lemdiklat Polri menjadi 'dapur...

Advokasi Pengayom Desa Republik Indonesia (APADRI) Mulai Viral di Jawa Timur

Gambar
prolinknews1996.blogspot.com  Advokasi Pengayom Desa Republik Indonesia (APADRI) Mulai Viral di Jawa Timur JEMBER | Advokasi Pengayom Desa Republik Indonesia (APADRI) adalah salah satu Organisasi Masyarakat yang dibentuk dan bermitra kepada Pemerintah  Sabtu (4 - Januari -2024. Tino Cahyono ketua DPD APADRI JATIM saat diwawancarai media menyampaikan bahwa APADRI dikomandoi oleh Bpk. Aswanto, SH sebagai Ketua Umum DPP APADRI telah memberikan mandat kepada saya untuk melaksanakan pengorganan dan perekrutan ketua DPC APADRI di setiap Kabupaten yang ada di Jawa Timur; ungkap Tino. APADRI fokus untuk desa sesuai Nomenklaturnya.  ADVOKASI : Mengedukasi, PENGAYOM : Melindungi Aparatur Desa dari pungutan liar, bersinergi dalam membangun desa. DESA : APADRI bekerja fokus di desa mengawasi desa dan menjadi Pendamping Desa yang netral dan mandiri sesuai dengan Visi Misi APADRI yaitu menjadi Rollmode untuk mencetak Pemuda Pemudi dari desa sebagai cikal bakal pemimpin yang lahir dari ...

Pesta Demokrasi Yang Sebenarnya, Telah Dipercontohkan Oleh Warga RT 002, RW 009, Kelurahan Kebonsari kulon.

Gambar
prolinknews1996.blogspot.com  Pesta Demokrasi Yang Sebenarnya, Telah Dipercontohkan Oleh Warga RT 002, RW 009, Kelurahan Kebonsari kulon. PROBOLINGGO | Pemilihan Ketua Rukun Tetangga (RT), dilingkungan RT 002, RW 009, kelurahan Kebonsari kulon, Kecamatan Kanigaran, Kota Probolinggo telah dilaksanakan pada hari Sabtu, 4/1/2025. Dalam pemilihan tersebut, ketua RT incumbent, Wariyadi dengan nomor urut 3, kembali terpilih dengan perolehan 54 suara dari 86 pemilih. Sedang calon ketua RT nomor urut 1, Mohammad Arif, memperoleh 15 suara, nomor urut 2, Fuad Yasin, 11 suara dan nomor urut 4, Muhammad Rifa'i hanya mendapatkan 5 suara. Pemilihan ketua RT ini dilaksanakan dengan mekanisme terbuka, yang setiap kepala keluarga memiliki hak pilih satu suara. Untuk pemilihan ketua RT ini, setiap kepala keluarga mewakilkan satu pemilih dan mencoblos foto atau nama-nama yang sudah disediakan panitia, layaknya pemilihan umum, pemilu. "Jadi kita umumkan bahwa dalam pemilihan ketua RT ini, pak ket...