Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 24, 2025

LSM LIRA Desak APH Usut Penerbitan HGB di Laut Sidoarjo

Gambar
( prolinknews1996.blogspot.com ) LSM LIRA Desak APH Usut Penerbitan HGB di Laut Sidoarjo SIDOARJO | Ribut-ribut temuan sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB) di atas laut di Kabupaten SIDOARJO yang mencakup area sekitar 656 hektare mendapat reaksi dari kalangan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) kota Delta. Reaksi keras datang dari LSM LIRA Kabupaten SIDOARJO. Bupati LSM LIRA Kabupaten Sidoarjo, Winarno meminta temuan ini ditindaklanjuti Aparat Penegak Hukum (APH). "Pertanyaannya, kok bisa muncul sertifikat HGB di atas laut? Ini jelas aneh dan tidak masuk akal," ujar Mas Win, sapaan akrabnya kepada Memorandum, Kamis 23 Januari 2025 siang. Mas Win meminta APH menelusuri penerbatan sertifikat HGB di Laut Sidoarjo yang kabarnya dikeluarkan tahun 1996 dan berakhir tahun 2025. "Kantor Pertanahan (dulu bernama kantor Badan Pertahanan Nasional atau BPN) juga harus bertindak. Sertifikat HGB itu jangan diperpanjang lagi karena faktanya sekarang berupa laut," pintanya. Aparat peneg...

Camat LIRA Tanggapi MBG Dibiayai Cukai Rokok Kontradiksi Antara Moral dan Kebijakan

Gambar
( prolinknews1996.blogspot.com ) Camat LIRA Tanggapi MBG Dibiayai Cukai Rokok Kontradiksi Antara Moral dan Kebijakan PROBOLINGGO | Camat LSM LIRA Kecamatan Kanigaran Kota Probolinggo Aspari AR menyoroti rencana penganggaran Makan Bergizi Gratis (MBG) di ambilkan dari pendapatan cukai rokok, pihaknya menyayangkan bila kebijakan itu benar-benar direalisasikan. "Sangat disayangkan bila rencana pembiayaan MBG itu di ambilkan dari hasil cukai rokok, itu sangat kontradiktif, disatu sisi pemerintah membatasi peredaran rokok dengan peringatan disetiap bungkus rokok, dengan himbauan merusak kesehatan, di sisi yang lain, pemerintah berencana menggunakan anggaran hasil dari cukai rokok untuk makan bergizi, dengan tujuan kesehatan, kan lucu", terang Aspari berapi-api. Hal tersebut diatas selaras dengan yang disampaikan oleh Pakar Kebijakan Publik dari Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Jakarta, Achmad Nur Hidayat, menyoroti usulan pendanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dia...